Informasi Teknologi dan Security

Monday, July 2, 2018

Cara Mematikan Windows Defender di Windows 10 Terbaru

yoo kawan kawan Otaku-it disini mimin mau share cara mematikan windows defender di windows 10, yang biasanya agan agan sekalian sering menginstall aplikasi dan aplikasi tersebut terdeteksi virus oleh windows defender ini maka harus dimatikan terlebih dahulu, yuk cek tutornya dibawah ini

1. buka windows setting, dengan cara klik windows, lalu klik setting

2. klik "Update & Security"

3. klik "Windows Defender" dan klik "Open Windows Defender Security Center"

4. klik "Vitus & threat protection" dan klik "Virus & threat protrection settings"

5. pada Real-time protection klik tombol "On" agar menjadi  "off"

maka windows defender akan mati, dan ketika menghidupkan kembali klik real-time protectionya kembali agar On

jika belum mengerti dapat berkomentar dibawah ini
selamat mencoba /('-')/\('-')\ admin@zee

No comments:

Post a Comment